Alih-alih mengadopsi aksara Latin yang saat itu tengah didorong oleh pemerintah kolonial Belanda, beliau memilih untuk menggunakan aksara Arab-Jawa (Pegon).
Berburu Harta Karun di Jantung Kota Lama Semarang: Pasar Antik yang Membawa Pengunjung ke Masa Lalu
Berlokasi strategis di jantung kawasan bersejarah, Pasar Antik Kota Lama yang bernama “Asem Kawak” telah menjadi destinasi wajib bagi wisatawan yang ingin berburu barang unik sekaligus bernostalgia.
